Dropping Material TMMD Ke- 118 Wiltas Kodim 0910/Malinau Terus Dilakukan, agar Pekerjaan Lancar

    Dropping Material TMMD Ke- 118 Wiltas Kodim 0910/Malinau Terus Dilakukan, agar Pekerjaan Lancar
    Dropping Material TMMD Ke- 118 Wiltas Kodim 0910/Malinau Terus Dilakukan, agar Pekerjaan Lancar

    MALINAU Kalimantan Utara, - Percepatan pekerjaan pada sasaran fisik TMMD (TNI Manunggal Membangun Desa) ke-118 Wilayah Perbatasan Kodim 0910/Malinau Tahun 2023 di Desa Kaliamok dan Desa Malinau Sebrang Kecamatan Malinau Utara Kabupaten Malinau terus dilakukan, agar sasaran fisik pada program ini bisa selesai tepat pada waktunya.

    Demi kelancaran pekerjaan pada sasaran fisik tambahan berupa pembuatan MCK gereja ekklesia abraham Satgas TMMD Ke-118 Wilayah Perbatasan Kodim 0910/Malinau terus dropping material sesuai kebutuhan. Sabtu (14/10/2023).

    Terlihat pada hari itu truk yang sudah ditugaskan untuk mengangkut material, terus datang membawa material kebutuhan pembangunan pada sasaran fisik tambahan berupa pembuatan MCK gereja. (Pendim 0910).

    malinau
    Maskuri

    Maskuri

    Artikel Sebelumnya

    Satgas TMMD ke- 118 Wiltas Kodim 0910/Malinau...

    Artikel Berikutnya

    Satgas TMMD Ke- 118 Wiltas Kodim 0910/Malinau...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum AKP Ulil Ryanto

    Ikuti Kami